Solusi Masalah Ekonomi Makro perspektif Syariah

Asyari, Asyari (Editor) (2019) Solusi Masalah Ekonomi Makro perspektif Syariah. 1, 1 (1). Wade Grup, Ponorogo Jawa timur. ISBN 978-623-7007-88-3

[img] Text
Buku Makro Editor .pdf

Download (1MB)

References

Abstract

Dalam kontek pembangunan ekonomi, kemiskinan meru￾pakan problem krusial bagi pemerintah dalam rangka men￾ciptakan kesejahteraan masyarakat. Beragam kebijakan dan pro￾gram yang dijalankan oleh pemerintah untuk tujuan mengu￾rangi angka kemiskinan. Kebijakan dan program tersebut ada yang berhasil dalam mengurangi angka kemiskinan namun ada pula yang melahirkan kemiskinan baru. Bentuk-bentuk bertahan hidup (survival) dan keluar (exit) dari kemiskinan yang dilakukan oleh orang miskin dan rumah tangga miskin dapat diadopsi sebagai instrumen untuk pro￾gram pengentasan kemiskinan. Dari berbagai hasil penelitian terungkap bahwa dalam bertahan hidup atau keluar dari kemis￾kinan di tempuh beberapa cara. Menurut Qialun Ye (2006), me￾nyebutkan; pertama; pergi ke daerah lain (migration). kedua, intensifikasi dan ekstensifikasi pertanian (agricultural inten￾sification and divercification), ketiga, mengaktifkan dan memper￾luas usaha bidang pertanian (argricultural intensification and diversification), keempat, menjalin kontrak kerja pertanian dengan pihak swasta maupun pemerintah (contract farming) dan kelima, bekerja di luar bidang pertanian (off-farm employment in rural area)

Item Type: Book
Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
H Social Sciences > HB Economic Theory
H Social Sciences > HN Social history and conditions. Social problems. Social reform
Depositing User: Mrs Zulfani Sesmiarni
Date Deposited: 08 May 2021 09:43
Last Modified: 08 May 2021 09:54
URI: http://repo.uinbukittinggi.ac.id/id/eprint/245

Actions (login required)

View Item View Item